Mata Kuliah Pengembangan Kepri
Metode Penelitian Ilmiah Aplikasi Dalam Pendidikan Sosial
Buku Metode Penelitian Ilmiah Aplikasi Pendidikan dan Sosial ini dapat dijadikan pedoman secar teoritis dalam penelitian yang mengkaji di bidang pendidikan dan sosial. Buku ini menjelaskan secara terinci tentang pengertian penelitian, ragam penelitian, unsur-unsur isi proposal penelitian, perumusan permasalahan, penulisan tinjauan pustaka, metode penelitian pengembangan, metode penelitian kulitatif, metode penelitian kusntitatif, contoh pembuatan abstrak, pembuatan proposal,mencari dan menemtukan masalah penelitian, menentukan masalah penelitian, menentukan fokus dan rumus masalah serta sinopsis, teknik pengumpulan data, teknik analisis data kualitatif, dan penelitian tindakan kelas (PTK). Hampir semua telaahan bab disertai dengan contoh-contoh
2017MPK00137.C1 | 001.4 CHA | Rak MPK (RM) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain